Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2014

Tentang HARDWARE (Perangkat Keras)

Gambar
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh... pada kesempatan ini saya akan membahasa tentan apa itu HARDWARE --------------------------------------------------------------------------------------------------------------- Perangkat keras (hardware) adalah merupakan komponen-komponen atau semua bagian-bagian berbentuk fisik yang ada pada komputer. Komponen-komponen perangkat keras tersebut kemudian dibagi menjadi beberapa tipe (module) sesuai dengan sistem pengoperasiannya. Perangkat keras atau hardware tersebut terbagi atas beberapa macam bagian, yaitu: 1. Input device (komponen yang melakukan pemasukkan data) . Input device atau perangkat yang digunakan untuk memasukkan data (input) kedalam komputer. Contoh input device misalnya adalah keyboard, mouse, joystick dan lain sebagainya. 2. Process device (komponen yang melakukan pemrosesan) Process device dapat diartikan sebagai unit-unit komponen pemrosesan yang digunakan untuk memproses da...

Sejarah GUI (Grafical User Interface)

Gambar
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh...... Disni saya akan membahas entang apa itu GUI (Grafical User Interface ========================================================================= Pengertian GUI adalah Graphical User Interface dalam dunia komputer. Pada komputer terdapat GUI atau antarmuka pengguna secara grafis. Istilah ini bukan hal yang lumrah pada saat awal kemunculan komputer. Namun setelah komputer generasi keempat mulai diciptakan, munculnya televisi berwarna (yang mendorong pada penciptaan layar monitor berwarna) serta evolusi pada perangkat penampil gambar (graphic adapter atau graphic card atau video card) membuat komputer mulai mendapatkan suatu sistem baru.   Jadi, pengertian GUI itu apa? Secara sederhana, GUI adalah suatu media virtual yang dapat membuat pengguna memberikan perintah tertentu pada komputer tanpa mengetik perintah tersebut, namun menggunakan gambar yang tersedia. Pengguna tidak mengetikkan perintah seperti p...

Perkembangan processor

Gambar
PERKEMBANGAN PROCESSOR DARI GENERASI KE GENERASI Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh... Definisi CPU ( Central Processing Unit ) atau  Processor  adalah komponen berupa chip atau IC berbentuk persegi empat yang merupakan otak dan pengendali proses kinerja komputer, dengan dibantu oleh komponen lainnya. Satuan kecepatan  processor  adalah Mhz (Mega Heartz) atau Ghz (1000 MegaHeartz). Semakin besar nilainya, semakin cepat proses eksekusi pada komputer. Bagian – bagian dalam  processor  adalah: 1.    ALU ( Arithmetic and Logical Unit ) Tugas utama ALU adalah melakukan semua perhitungan aritmatika (matematika) yang terjadi sesuai dengan intruksi program. ALU melakukan semua operasi aritmatika dengan dasar penjumlahan sehingga sirkuit elektronik yang digunakan disebut adder. Tugas lain ALU adalah melakukan keputusan operasi logika sesuai dengan instruksi program. Operasi logika meliputi perbandingan dua operand dengan men...