Sejarah Mouse
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Guy's,,,
pada postingan kali ini saya akan membahas tentang MOUSE, pada awalnya banyak orang yang mengira MOUSE itu adalah tikus tapi memang benar MOUSE adalah tikus tapi disini MOUSE adalah hardware komputer yang befungsi sebagai kursor.


Trackball, yaitu jenis mouse terbalik dimana pengguna menggerakkan bola dengan
jari, yang populer antara tahun 1980 sampai 1990. Xerox PARC juga mempopulerkan
penggunaan keyboard QWERTY dengan dua tangan dan menggunakan mouse pada saat
dibutuhkan saja.
Mouse optikal pertama dibuat oleh Steve irsch dari Mouse Systems
Corporation. Mouse jenis ini menggunakan LED (light emitting diode) dan
photo dioda untuk mendeteksi gerakan mouse. Mouse optikal pertama hanya dapat
digunakan pada alas (mousepad) khusus yang berwarna metalik bergaris-garis biru
abu-abu.
Mouse optikal saat ini dapat digunakan hampir di semua permukaan padat dan rata, kecuali permukaan yang memantulkan cahaya.
Mouse laser pertama kali
diperkenalkan oleh Logitech, perusahaan mouse terkemuka yang bekerja sama
dengan Agilent Technologies pada tahun 2004, dengan nama Logitech MX 1000.
Logitech mengklaim bahwa mouse laser memilki tingkat akurasi 20 kali lebih
besar dari mouse optikal.
Demikan sejarah dari si mungil MOUSE,,, lebih kurangnya saya mohon maaf... :)
Wassalamualaikum arahmatullahi Wabarakatuh....
Komentar
Posting Komentar